Pages

Rabu, 08 Juni 2011

HIDUP ?

hidup...
kata orang berawal dari mimipi
apa mungkin sejak dari bayi?
sudah merasakan indahnya mimipi?

hidup...
menurutku nikmat yang diberkahi
dari sang pencipta dan pencinta kami
lengkap dari ujung rambut hingga ujung jari kaki

hidup...
ada yang beranggapan hanya titipan
makanya banyak sekali kecurangan
dari setan-setan yang mementingkan kesenangan

hidup ini indah kalu kita indahkan
tapi bisa busuk kalau kita biarkan
tengok saja mawar tak berdosa
dirawat akan indah, dibiarkan layu tak berdaya

manusia terkadang bodoh
mempersulit hal yang sebenarnya tidak sulit
bisa saja luar biasa pintar
karna mengartikan hidup ini dengan senyuman

0 komentar:

Posting Komentar